Vrow op Roti, 1867
Demikianlah judul asli dari foto di samping kiri yang saya peroleh dari salah satu koleksi foto tua dalam sebuah group facebook yang didirikan oleh Lay Valentine Riwu Kaho (kini salah satu staf pada Universitas Kristen Artha Wacana Kupang).
Foto ini setidaknya telah menunjukkan bahwa masyarakat Rote telah mengenal ikat sejak abad 18. Warisan budaya peradaban dunia yang perlu dikawal dengan baik agar tidak hilang di telan waktu.
Sumber foto:
Koleksi Lay Valentine Riwu Kaho
Link: http://wilson-therik.blogspot.com/2010/08/busana-gadis-rote-tahun-1867.html
This entry was posted
on 16 September 2010
at Thursday, September 16, 2010
and is filed under
Foto Tua Timor
. You can follow any responses to this entry through the
comments feed
.